Pelatihan Proktor dan Teknisi UNBK Jenjang SMP dan MTs Kabupaten Blora Tahap 2 ini merupakan kelanjutan dari pelatihan sebelumnya. Kalau pelatihan sebelumnya hanya mengundang proktor saja, untuk tahap 2 ini mengundang proktor dan teknisi untuk sekolah yang ikut UNBK Mandiri.
Kegiatan dilaksankan di Aula SMPN 2 Blora pada Kamis dan Jumat, 16-17 Februari 2017
|  | 
| Bapak Samsul Komar sedang memberikan semangat kepada peserta | 
|  | 
| Pak Wawan dan Pak Tenol sebagai Narasumber Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Tengah | 
|  | 
| Para Peserta sangat antusias mengikuti pelatihan ini | 
 
		
		
 
0 Response to "Pelatihan Proktor dan Teknisi UNBK Jenjang SMP dan MTs Kabupaten Blora Tahap 2"
Posting Komentar